logo

Total Hadiah The International 2019 Dota 2 Pecahkah Rekor Tahun Lalu, Mulai Mengejar Fortnite World Cup

AgamtheRev
Kamis 04 Juli 2019, 12:05 WIB

IDGS, Kamis, 4 Juli 2019 - Luar biasa, gila, mencengangkan! Meski sudah berusia cukup lama, Dota 2 kembali membuktikan diri masih sanggup bertahan dan bahkan mampu memperlihatkan kekuatan komunitasnya yang luar biasa! 

Merupakan salah satu video game online terbaik dengan salah satu komunitas terbesar di dunia, Dota 2 juga punya prediket "hadiah terbesar" dalam sejarah gaming. 

Setelah sukses membukukan nominal hadiah sebesar US$25,532,177 (±360 miliar rupiah) dalam waktu sekitar 100an hari pada gelaran The International 2018 (TI8), hanya butuh 55 hari bagi Dota 2 dan komunitasnya untuk memecahkan rekor tersebut, atau dua kali lipat lebih cepat dari pada Ti8. Tepatnya pada 1 Juli kemarin, nominal hadiah untuk The International 2019 (TI9) Shanghai telah melampaui raihan TI8, dan terus meningkat seiring berjalannya waktu. 

1, 2019

Hinggga artikel ini ditulis, nominal hadiah TI9 telah mencapai US$25,805,682 (±365 miliar rupiah). Event TI9 akan digelar pada tanggal 20-25 Agustus di Marcedes-Benz Arena, Shanghai, China.

(Thegeekherald.com)

Dengan sisa waktu yang masih begitu panjang, kemungkinan besar nominal hadiah TI9 dapat melampaui Fortnite World Cup yang akan digelar oleh Epic Games di New York City pada 26-28 Juli serta menyediakan hadiah uang US$30 juta (±423 miliar) yang seluruhnya disediakan oleh Epic Games. 

(Epic Games)

Ajang The International yang telah digelar sejak tahun 2011 sendiri hampir seluruh nominal hadiahnya disumbangkan oleh para penggemar Dota 2 beserta komunitasnya secara crowdfunding lewat apa yang disebut dengan Compendium atau lebih sering disebut sebagai Battle Pass. Valve sebagai pengembang dan publisher Dota 2 hanya menyediakan US$1,6 juta setiap tahunnya. Adalah kecintaan para penggemarlah yang membuat nominal hadiahnya bisa begitu besar. 

7, 2019

Battle Pass merupakan suatu fitur ekslusif dari Valve di mana para pemain Dota 2 dapat menikmati berbagai fitur dan hadiah di dalam game sekaligus mendukung para pemain profesional favoritnya. Sebagian dana yang dikucurkan pemain untuk membeli Battle Pass akan disalurkan menjadi bagian dari hadiah The International setiap tahunnya. Dan percayalah, angka tersebut selalu naik dari tahun ke tahun! 

Total hadiah The International dari 2014 hingga 2018. (Thegeekherald.com)

Sebagai perbandingan, The International 2011 (TI1) yang digelar di Cologne, Jerman, "hanya" memberi total hadiah US$1,6 juta saja. Bila dibandingkan dengan nominal hadiah pada Ti8, maka terjadi kenaikan hingga 1512,86%.

Lalu bila kita bandingkan dengan olahraga konvensional lainnya, total nominal hadiah The International 2017  (US$24,787,916) telah melampaui hadiah Piala Konfederasi (sepakbola) pada 2017 yang hanya mencapai US$20 juta, sedangkan turnamen golf US Open 2017 hanya mencapai US$12 juta. Luar biasa bukan? 

Mari kita lihat nanti, seberapa kuatnya kekuatan komunitas Dota 2 lewat nominal hadiah TI9 yang dapat kalian cek setiap saat di situs tracker ini. 

Siapa pun pemenang Ti9 nanti, mereka tetap harus berterima kasih kepada para penggemar Dota 2 yang tak ragu merogoh koceknya agar eSports Dota 2 dapat terus berjalan dan makin mengkilap. 

(Stefanus/IDGS)

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
News Update
E-Sport14 Juli 2025, 11:37 WIB

7 Fakta Seru Kemenangan Kagendra di FFNS 2025 Fall Makassar, Siap Gas ke FFWS Global Finals!

Kagendra resmi jadi juara FFNS 2025 Fall di Makassar! Tim ini siap wakili Indonesia di FFWS Global Finals. Intip 7 fakta menarik soal kemenangan mereka yang penuh drama!
Kagendra (FOTO: Garena)
E-Sport14 Juli 2025, 11:29 WIB

Kagendra Juara FFNS 2025 Fall di Makassar, Langsung Tembus FFWS Global Finals!

Tim Kagendra keluar sebagai juara FFNS 2025 Fall di Makassar! Mereka berhasil mengunci gelar lewat format Champion Rush dan siap tempur di FFWS Global Finals 2025 di Jakarta. Simak keseruannya di sini!
Kagendra Juara FFNS 2025 Fall di Makassar, Langsung Tembus FFWS Global Finals!(FOTO: Garena)
E-Sport12 Juli 2025, 11:58 WIB

Top 5 Hal yang Wajib Kamu Siapkan Sebelum Nonton Grand Final FFNS 2025 di Makassar

Mau nonton langsung Grand Final FFNS 2025 Fall di Makassar? Biar pengalamanmu nggak zonk, ini dia 5 hal penting yang wajib kamu siapin dari sekarang!
Top 5 Hal yang Wajib Kamu Siapkan Sebelum Nonton Grand Final FFNS 2025 di Makassar(FOTO: Garena)
E-Sport12 Juli 2025, 11:10 WIB

CostaCaffe Siap Bikin Kejutan di FFNS 2025 Fall: Targetkan Top 3!

CostaCaffe, tim komunitas yang dijuluki underdog terkuat di FFNS 2025 Fall, siap bikin kejutan! Dengan strategi matang dan semangat tinggi, mereka menargetkan posisi top 3 dan peluang ke FFWS SEA 2025 Fall.
CostaCaffe Siap Bikin Kejutan di FFNS 2025 Fall: Targetkan Top 3!(FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport12 Juli 2025, 10:33 WIB

Grand Final FFNS 2025 Fall Segera Dimulai: Tim-Tim Unggulan Siapkan Strategi Rahasia Menuju FFWS SEA!

Menjelang FFNS 2025 Fall di Makassar, tim-tim Free Fire terbaik Indonesia mulai mematangkan strategi. Team Vagos dan KRAKEN ungkap persiapan mereka demi meraih gelar juara dan tiket ke FFWS SEA 2025 Fall.
Grand Final FFNS 2025 Fall Segera Dimulai: Tim-Tim Unggulan Siapkan Strategi Rahasia Menuju FFWS SEA!(FOTO: Garena)
E-Sport12 Juli 2025, 09:41 WIB

Segera Dimulai! Pahami Semua Babak yang Ada di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025

PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 akan segera dimulai dengan memahami semua babak yang ada akan menarik jika kamu ingin mengikuti alur turnamen tersebut.
PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 pahami semua babak yang ada. (Sumber: pubg.com)
E-Sport12 Juli 2025, 09:40 WIB

Daftar Divisi ONIC yang Tampil di Panggung Internasional EWC 2025 Dari Mobile Legends sampai Free Fire

Banyak divisi game ONIC Esports yang akan tampil di panggung internasional Esports World Cup (EWC) 2025, mulai dari Mobile Legends sampai Free Fire dan yang lainnya.
Daftar Divisi ONIC yang Tampil di Panggung Internasional EWC 2025 (FOTO: Onic Olympus/Instagram/onic.esports)
PC12 Juli 2025, 09:40 WIB

ASUS Gaming V16 (V3607V) Meluncur, Intip Spesifikasi dan Promo Menariknya

ASUS Gaming V16 (V3607V) Rekomendasi laptop untuk sobat gamers denga spesifikasi mumpuni dan ragam promo menarik.
ASUS Gaming V16 (V3607V) Rekomendasi laptop untuk sobat gamers denga spesifikasi mumpuni dan ragam promo menarik (FOTO: DOK.ASUS)
E-Sport12 Juli 2025, 09:40 WIB

Fakta Menarik Alter Ego Ares, Satu-satunya Wakil Indonesia di PMWC 2025

Alter Ego Ares berhasil mejadi wakil Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 segera digelar di Riyadh, Arab Saudi.
Alter Ego Ares lolos PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 (FOTO: Instagram.com/@pubgmobile.esport.my)
E-Sport12 Juli 2025, 09:39 WIB

Tim Indonesia yang Berhasil Melaju ke PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025

Alter Ego Ares menjadi perwakilan Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025
Alter Ego Ares Satu-satunya Wakil Indonesia di PMWC 2025 (FOTO: Instagram.com/@alteregiesports)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.